136 Kabupaten Kota Persiapkan Protokol Beraktifitas Aman
09 Juni 2020 16:52 WIB
Tim Redaksi Sonora

Sonora.Co.Id
– Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 menyampaikan 136 kabupaten/kota yang masuk zona kuning virus corona (covid-19) atau tingkat resiko penularan corona rendah. Gugus Tugas menyebut 136 kabupaten/kota zona kuning ini sudah dapat mulai menyiapkan pelaksanaan aktivitas masyarakat aman dan produktif. (Tea / IB*)
Keterangan Foto: Ketua Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19, Doni Monardo
Keterangan Foto: Ketua Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19, Doni Monardo
News
View MoreOur Services

Sonora Education And Talent Management
Empowering Talent Development & Soft Skills Training.

Research Solution
Your Research Solution for Comprehensive Coverage, Reliable Sources, and Diverse Perspectives